Skip to main content

Posts

Showing posts from March, 2013

Hati-hati: 9 Tempat Yang Dipercaya Bikin Putus Cinta, Percaya?

Hati-hati: 9 Tempat Yang Dipercaya Bikin Putus Cinta, Percaya? Ada beberapa tempat yang punya mitos, jangan ke sana nanti begini, jangan ke situ nanti begitu. Masing-masing tempat punya legenda dan kepercayaan masing-masing. Beberapa tempat berikut ini punya mitos bikin putus pasangan kekasih. Ada juga yang dilarang melontarkan rayuan gombal di sebuah candi, karena bikin kisah cintanya hancur berantakan. Mana saja tempat yang punya mitos bikin putus kalau datang ke sana bersama pacar? mari kita simak di halaman berikut. 1. Baturaden Baturaden adalah taman wisata yang terletak di Kecamatan Baturaden, Kabupaten Banyumas, selain itu juga bisa tempuh dari Purwokerto, Jawa Tengah. Selain wana wisata, di Baturaden juga terdapat air terjun dan goa yang sangat cantik. Nama tempat ini berasal dari seorang anak bupati (Raden) yang ketahuan pacaran dengan anak pembantu (Batur). Karena hubungan mereka tidak disetujui, mereka berdua putus hubungan di sebuah hutan, yang kemudian din

Pasang iklan murah di Ikan Perak

Pasang iklan murah di Ikan Perak Pasang iklan murah di Ikan Perak - hallo sob, mulai hari ini  Ikan Perak  ingin membuka space iklan bagi siapa saja yang ingin beriklan dan mempromosiin bisnis, usaha atau situs di   Ikan Perak . cukup hanya dengan melakukan transer pulsa sesuain nominal yang di sepakati atau transfer ke Rekening Bank Mandiri kamu sudah dapat beriklan di sini. untuk ketentuan dan peraturan dalam memasang iklan silahkan kamu baca di bawah ini. Peraturan Banner/iklan tidak boleh mengandung unsur Sara, Pornografi, Kebohongan, yang melanggar Hukum dll. Materi dalam iklan sepenuhnya menjadi tanggung jawab sang pemasang iklan, kami tidak bertanggung jawab atas segala tuntutan, kritik dsb. Banner/iklan di buat sendiri oleh si pemasang iklan sesusai ukuran yang tersedia. Pemasang iklan hanya boleh mengganti banner hanya 2x/bulan. Banner terpasang setelah semua di sepakati, dan seandai ragu admin akan memasang terlebih dahulu banner/iklan, namun seandainya 1x24

Inilah 13 Gadget Terkuat di Dunia

Inilah 13 Gadget Terkuat di Dunia 1. Kamera digital Panasonic dmc-ft3 (rating ipx8, mil-std) Kamera saku paling tangguh saat ini adalah panasonic ft3. Kamera ini dapat digunakan sampai kedalaman 12 meter, paling dalam dari yang lainnya. Kamera ini juga tahan benturan saat dijatuhkan dari ketinggian 2 meter, lagi-lagi paling kuat dari kamera lainnya. Meskipun begitu, ft3 tetap ramping. Padahal, kamera ini dilengkapi built-in gps, altimeter, kompas, dan barometer. Kemampuan memotretnya? Canggih. Sensor 12 megapixelnya bahkan dapat menghasilkan foto 3 dimensi dan merekam video full hd 1920×1080 pixel. 2. External hdd/ssd iosafe rugged portable (rating ip68, mil-std-810g) Portable rugged sehabis diuji-tembak menggunakan shotgun. Produsen ini memproduksi gadget paling tangguh, mungkin di seluruh dunia. Mottonya saja “hardware tahan bencana“. Produknya yang lebih mahal bahkan ada yang menjanjikan storage enclosure tahan api! Tipe rugged portable sendiri diklaim dapat tert

Cara mudah Merecovery data

Tips Merecovery data yang terkena virus/kerusakan sistem. Berikut ini adalah cara bagaimana merecovery data anda dengan aplikasi yang free sebenarnya ini adalah pengalaman pribadi saya, pada saat memasukan kartu memory camera saya, tiba tiba muncul satu file yg besar kira kira file itu berisi 1.5gb dan telah berbagai cara saya upayakan tetap tidak bisa, tapi ada sedikit tips dari kawan, dan akhirnya data saya bisa di recovery 100% kembali seperti semula, berikut tipsnya.. jika memory/ flash disk anda muncul file yang berkapasitas bersar dan  data data anda hilang seperti ini, 1.  Tips dari saya adalah, format memory/flash disk tersebut dengan menggunakan file standart memory Tunggu hingga proses format selesai 2. download  atau jika sudah ada menggunakan recuva free disini jika sudah di download langsung install aplikasinya.. 3. Setelah Recuva terinstall pergunakan recuva untuk merecovery data anda.. klick next 4. Akan muncul menu berikut disini ada beberapa o

Keren ! Ini Dia 7 Keunikan Otak Manusia

Hiburan | Info Dunia | Info kesehatan | Inovasi Desain | Sepak Bola | Tujuan Wisata Keren ! Ini Dia 7 Keunikan Otak Manusia Keren ! Ini Dia 7 Keunikan Otak Manusia yang sering dialami manusia dikehidupan sehari - hari 1. Déjà Vu Déjà Vu adalah perasaan ketika kita yakin pernah mengalami atau menyaksikan suatu kejadian sebelumnya, kamu merasa peristiwa itu sudah pernah terjadi dan berulang lagi. Hal ini diikuti dengan perasaan familiar yang kuat, takut dan merasa aneh. Kadang “kejadian sebelumnya” itu dikaitkan dengan mimpi, tapi kadang juga timbul perasaan yang mantap kalau kejadian tersebut benar-benar terjadi di masa lalu. 2. Déjà Vécu Déjà Vécu adalah perasaan yang lebih kuat dari Déjà Vu. kalau Déjà Vu kita merasa sudah pernah melihat kejadian sebelumnya, tapi dalam Déjà Vécu kita akan mengetahui peristiwa tersebut jauh lebih detail, seperti mengingat bau dan suara-suara pada kejadian tersebut. 3. Déjà Visité Déjà Visité adalah perasaan yang tida

7 Manfaat Bermain Video Game untuk Kesehatan

Hiburan | Info Dunia | Info kesehatan | Inovasi Desain | Sepak Bola | Tujuan Wisata 7 Manfaat Bermain Video Game untuk Kesehatan Namun, disisi lain bermain game juga banyak memberikan keuntungan, seperti dapat mengurangi stress, memperbaiki keterampilan motorik serta meningkatkan penglihatan mata Anda, dan lainnya. Terkait itu, Sumber menginformasikan terdapat tujuh manfaat kesehatan dari bermain game, seperti dikutip theweek Terapi Penyakit Kronis untuk Anak-anak The University of Utah meneliti efek dari video game terhadap anak-anak yang didiagnosa penyakit kronis seperti autisme, depresi, dan penyakit Parkinson. Anak-anak yang memainkan game tertentu menunjukkan tanda-tanda perbaikan dalam ketahanan dan daya juang dalam menghadapi penyakit mereka dibandingkan yang tidak bermain game. Meningkatkan Kemampuan Motorik Anak Prasekolah (3-5 tahun) Peneliti dari Deakin University, Melbourne, Australia, menyatakan tidak apa-apa membiarkan anak usia empat tahun

3 Makanan Indonesia Masuk Daftar Terlezat di Dunia

Hiburan | Info Dunia | Info kesehatan | Inovasi Desain | Sepak Bola | Tujuan Wisata 3 Makanan Indonesia Masuk Daftar Terlezat di Dunia Indonesia boleh bangga. Dua hidangan khas nusantara, rendang dan nasi goreng, masuk dalam jajaran teratas daftar makanan paling lezat di dunia. Ini berdasarkan survei para pemerhati stasiun berita CNN, yang dimuat di laman CNNGo. Rendang menempati urutan teratas disusul nasi goreng. Dua makanan asal Indonesia itu mengalahkan Massaman curry yang sebelumnya dinobatkan menjadi makanan paling enak di jagat raya. Kini makanan asal Thailand itu hanya berada di posisi kesepuluh. "Setelah menjaring lebih dari 35.000 suara, makanan paling enak di dunia bukan Massaman curry, yang kami sarankan, tapi hidangan daging berbumbu yang pedas dari Sumatera Barat," demikian hasil survei CNN. Makanan asal Indonesia lainnya, sate, juga masuk dalam daftar di urutan 14. Dari total 50 daftar makanan terenak di dunia, ada tiga jenis makanan a

Susah Tidur Nyenyak?? Ini Tips Yang Harus Dicoba

Hiburan | Info Dunia | Info kesehatan | Inovasi Desain | Sepak Bola | Tujuan Wisata Susah Tidur Nyenyak?? Ini Tips Yang Harus Dicoba   Tidur merupakan kegiatan yang menyenangkan. Tidur melepaskan semua kepenatan kita selama satu hari penuh untuk kembali mengisi tenaga untuk mengawali aktifitas esok hari. Lama waktu tidur yang normal untuk orang dewasa adalah 8 jam. Namun, ternyata tidak semua orang dapat tidur sesuai waktu tidur normal tersebut. Saat tidur, tubuh kita juga memperbaiki sel-sel yang rusak dalam tubuh juga membuat pikiran kita menjadi lebih tenang. Kurang tidur dapat menyebabkan emosi yang tidak stabil, lelah, berkurangnya kemampuan berpikir. Sayangnya, banyak orang yang merasa sulit tidur saat malam hari. Walaupun sudah berniat untuk tidur, tapi mata tidak bisa terpejam dan tidak ada rasa kantuk. Bagaimana agar Anda dapat menikmati tidur nyenyak di malam hari? ini tips yang perlu anda coba 1. Mandi dengan air panas  Kegiatan ini dapat membuat tubuh lebi

TIPS ,MENJAGA KWALITAS AIR AQUARIUM

Hiburan | Info Dunia | Info kesehatan | Inovasi Desain | Sepak Bola | Tujuan Wisata TIPS ,MENJAGA KWALITAS AIR AQUARIUM Posted on 06/06/12 by AQUARIS (Ikan Hias Aceh) Memperhatikan ikan dan hewan air di dalam akuarium merupakan keasyikan tersendiri. Untuk mendapatkan pengalaman yang mengasyikkan saat memandang penghuni akuarium dan kehidupannya, Anda harus memastikan akuarium Anda dalam keadaan bersih dan terawat. Berikut kami berikan beberapa tips merawat akuarium Anda dengan cara yang jauh lebih mudah dan relatif murah. PEMBERSIHAN LUMUT Bila Anda memiliki akuarium air tawar, Anda dapat memelihara ikan atau hewan yang dapat membantu membersihkan kotoran dan lumut dalam akuarium. Anda juga dapat mencari di toko ikan langganan Anda untuk jenis hewan air lainnya yang dapat membantu mengurangi dan membersihkan akuarium Anda. Untuk menjaga air akuarium tidak terlalu cepat keruh, gunakan filter akuarium yang benar-benar dapat menyaring kotoran dalam akuarium. F